Membuat Program Kalkulator Sederhana Bahasa C

0
Membuat Program Kalkulator Sederhana Bahasa C

Seperti yang saya katakan pada tutorial selanjutnya pada bahasa C ini , kita akan membahas cara membuatat program kalkulator sederhana menggunakan percabangan if-else . Untuk kawan kawan yang terkadang diberi tugas dari dosen untuk membuat kalkulator sederhana, maka artikel yang anda baca saat ini sangat tepat sekali untuk menyelesaikan tugas anda tersebut. Pada program kalkulator yang akan dibuat, nantinya akan diberikan 4 operator yaitu penjumlahan, pengurangan, perkalian dan permbagian.

Kalian yang belum memengerti tentang percabangan if else , anda bisa membaca artikel saya di https://www.dutormasi.com/2019/10/pecabangan-if-else-bahasa-c.html . Yang anda butuhkan untuk membuat program kalkulator sederhana ini , tentu nya adalah aplikasi code block atau aplikasi Dev-C++. Karena kalau tidak percuma dibuat programnya tetapi tidak bisa dilihat hasil tampilan hasil programnya :D.

Sebelum masuk ke pemrograman , saya akan memperlihatkan flowchartnya terlebih dahulu :

Setelah mengetahui flowchartnya , kita akan masuk ke tata cara membuat programnya :

DAPATKAN SOURCE CODE GRATIS DAN INFO PEMROGRAMAN DI TELEGRAM KAMI

t.me/codedutormasi

Langkah 1:Membuka aplikasi code block atau dev-C++
>Jika anda belum mempunyai aplikasi code block , maka anda harus mendownload nya terlebih dahulu .

Langkah 2 : Buat class
>Klik pada “File” menu bar yang terletak pada sebelah kiri ,  lalu akan keluar banyak pilihan . Pilih New-> Empty File
>Atau anda bisa juga menekan source code CTRL + SHIFT+N


Langkah 3: Ketikklah source dibawah ini .

Langkah 4: Simpan Program.
>Sebelum running program anda harus menyimpan nya terlebih dahulu.
>Tekan CTRL+S pada keyboard, simpan dimana anda inginkan dan beri nama filenya yang diakhir dengan .c . Lalu klik save.

Langkah 5: Running program.
> Setelah anda menyimpan , maka selanjutnya anda running program yang telah anda ketik tadi. Klik build and run yang terletak di tengah pada menu bar .

Langkah 6:Selesai !!  Tampilan hasil program akan diperlihatkan.

 Keterangan source code :
1.#Include <stdio.h>  adalah header file. Include adalah salah satu jenis pengarah praprosesor yang fungsinya untuk membaca file file header itu sendiri. Stdio.h adalah singkatan dari standar input output header.

Baca Juga :  Cara membuat Program Segitiga Bintang Bahasa C

2.int main() adalah fungsi main. Jadi sebelum membuat statemen program harus membuat fungsi main ini terlebih dahulu.

3.{} adalah fungsinya memberti tahu komputer bahwa didalamnya itu merupakan satu kesatuan.

4.printf adalah kegunaannya untuk mencetak .

5.scanf berguna untuk menginput data masukan .

6.int pilihan dan float angka1,angka2,hasil adalah deklarasi memberikan tipe data pada nama variabel.
int : untuk type data bilangan bulat.
float : untuk type data bilangan pecahan.

7.if-else adalah percabangan yang bisa digunakan untuk kondisi kondisi tertentu.

8. + , – , * , / adalah sebuah operator untuk + (penjumlahan) , – (pengurangan), * (perkalian), / (pembagian).

9. ; (titik koma) yang kegunaanya untuk mengakhiri dari sebuah data.

Inilah cara membuat program kalkulator sederhana , semoga postingan ini bermenfaat . Diusahakan untuk jangan menyalin source code , tetapi ketikklah source code . Karena dengan begitu anda melakukan secara ulang mengulang anda akan paham dan hapal source code nya .

Sekian .. Salam dutormasi !!!.

Leave A Reply

Please enter your comment!
Please enter your name here